Ibnu Sina adalah seorang tokoh kesehatan atau kedokteran yang hidup pada masa pemerintahan Dinasti Abbasyiah. Avvicena, begitulah sebutan baginya dalam ilmu kedokteran dan dalam dunia Barat. Bidang yang dikuasainya adalah Kedokteran dan Filsafat. Ibnu sina lahir dari keluarga yang bermahzab Ismailiyah.